Find Us On Social Media :

Takut Mabuk Sepanjang Perjalanan? Tenang, Lakukan 6 Tips Ini Sebelum Mudik Lebaran Naik Kapal Laut

Mudik dengan kapal feri

2. Siapkan Obat-obatan Pribadi

Saat berada di laut, tentunya Anda tidak akan menemukan toko obat yang menjual obat-obatan pribadi serta kapal laut tidak akan berhenti sampai tujuan.

Oleh sebab itu, tips mudik dengan kapal laut kedua adalah menyiapkan obat-obatan pribadi.

3. Hindari Makan Makanan yang Memicu Mabuk Laut

Salah satu masalah ketika mudik menggunakan kapal laut adalah mabuk laut.

Baca Juga: Tolong Ingat Ini Kalau Masih Sayang Nyawa! Ini Bahaya Minum Minuman Berenergi saat Perjalanan Mudik Lebaran

Tips mudik dengan kapal laut selanjutnya adalah menghindari memakan makanan yang memicu mabuk laut sebelum naik kapal laut seperti makanan pedas dan juga junk food.

4. Cari Tempat Duduk Terbaik

Tempat duduk pada kapal laut ternyata berdampak terhadap kenyamanan Anda.

Tips mudik dengan kapal laut selanjutnya adalah cari tempat duduk terbaik, yaitu di bagian tengah kapal jadi carilah kabin atau tempat duduk di dekat jendela agar mendapatkan angin segar.

5. Pelajari Safety Tips dari Awak Kabin Kapal

Tips mudik dengan kapal laut yang tak kalah pentingnya adalah mempelajari safety tips dari awak kabin kapal laut. 

Pastikan Anda mengetahui tempat pelampung serta jalur evakuasi jika sewaktu-waktu terjadi kondisi darurat.

6. Gunakan Waktu Istirahat Sebaik Mungkin

Tips mudik dengan kapal laut terakhir adalah menggunakan waktu istirahat di kapal laut dengan sebaik mungkin.

Karena mudik dengan kapal laut biasanya memiliki waktu tempuh lama, maka gunakanlah waktu istirahat sebaik mungkin sehingga bisa kembali dalam kondisi fit ketika sudah sampai di tujuan.

Baca Juga: Gagal Mudik Lebaran Tahun Ini? Simak Begini Cara Membatalkan Pesanan dan Mengajukan Refund Tiket Pesawat di Traveloka