Find Us On Social Media :

Bayar Lebih Mahal tapi Barang Terlambat Datang? Begini Cara Komplain dan Memberikan Penilaian ke Kurir Shopee Xpress Instant

ilustrasi - kurir Shopee Express dikabarkan mogok kerja karena upah dipotong jadi Rp 1.500 per paket

Cara Mengajukan Komplain dan Memberikan Penilaian ke Kurir Shopee Xpress Instant

Dilansir dari laman resmi shopee.co.id, Anda dapat memberikan penilaian dengan cara:

1. Pilih menu Pesanan

2. Pilih Riwayat

3. Pilih pesanan yang ingin dinilai 

4. Beri Penilaian 

5. Isi performa Mitra Pengemudi Shopee 

6. Beri tambahan tip jika berkenan

7. Pilih Berikan Pujian Anda terhadap kinerja kurir

8. Ceritakan pengalaman Anda lalu Kirim.

Baca Juga: Tiap Wilayah Jangkauan Ada Aturannya! Simak Begini Syarat dan Ketentuan Pakai Jasa Pengiriman Shopee Xpress saat Checkout Barang