Find Us On Social Media :

Lebih Baik Menabung di Reksadana atau Membeli Emas? Simak Perbandingannya Untuk Tabungan Jangka Panjang

reksadana vs emas

GridFame.id - 

Tabungan untuk masa depan salah satu yang paling penting untuk hidup kita.

Lantaran tabungan tersebut nantinya bisa bermanfaat sewaktu-waktu kita membutuhkan uang.

Kini di jaman yang semakin maju ada banyak investasi yang bisa digunakan.

Salah satu yang banyak digunakan investasi dengan reksadana/

Apalagi menabung di reksadana ini tak membutuhkan modal yang besar.

Bahkan, hanya dengan Rp 100 ribu saja mereka sudah bisa melakukan investasi.

Dimana jika keuntungan terus dilipat gandakan tentunya menjadi sangat menguntungkan.

Namun, masih banyak juga yang invetasi dengan membeli emas.

Lantaran emas ini bisa disimpan untuk jangka waktu yang cukup lama.

Anda bisa membelinya ketika harga sedang turun dan menjualnya ketika harga naik.

Tetapi, hal ini tentu saja membuat bingung untuk beberapa orang yang pemula untuk melakukan investasi.