Find Us On Social Media :

Jangan Tertipu Harga Murah Saja! Begini Cara Cek Keaslian Produk yang Dijual di Shopee

Belanja di Shopee

GridFame.id - Belanja di Shopee masih jadi andalan masyarakat Indonesia.

Banyak orang percaya bahwa belanja di Shopee tak pernah mengecewakan.

Tersedia jutaan produk dengan harga murah dan sangat lengkap di Shopee.

Masyarakat bahkan dibebaskan memilih layanan pengiriman hingga metode pembayaran.

Tak heran jika Shopee disebut sebagai aplikasi belanja online terbesar di Indonesia.

Shopee bukan hanya memberikan kemudahan dan keuntungan bagi para pembeli, tetapi juga penjual.

Memiliki toko di Shopee membantu mengembangkan usaha para pemilik UMKM.

Sayangnya kesempatan itu kerap disalahgunakan oleh sebagian orang yang justru membuat toko palsu untuk menipu.

Biasanya mereka akan mencomot foto produk dari toko lain dan menjual dengan harga murah untuk mengelabui pembeli.

Karena itulah semua pengguna Shopee harus selektif sebelum membeli sebuah produk yang dipasarkan.

Simak begini cara cek keaslian produk yang dijual di Shopee.

Baca Juga: Nahloh! Galbay Shopee Paylater Ternyata Bisa Dihukum Pidana? Berikut Penjelasannya