Find Us On Social Media :

Tidak Punya Rekening BRI Apakah Bisa Daftar BRI Ceria? Begini Penjelasannya

Daftar BRI Ceria

Daftar BRI Ceria Tapi Tidak Punya Rekening BRI

Seorang banker bernama Hendra Yusuf menjelaskan lewat video TikTok-nya.

Dikatakan olehnya, seseorang tidak bisa daftar BRI Ceria jika bukan merupakan nasabah BRI.

Untuk itu, Anda harus membuka rekening BRI terlebih dulu.

"Harus buka rekening BRI terlebih dulu kalau mau daftar pinjaman di BRI Ceria, itu adalah pinjaman online-nya BRI, itu kamu wajib memiliki rekening BRI.

Yang kedua, kamu harus download juga BRIMO, yang ketiga kamu di SLIK OJK-nya harus bersih.

Kalau tiga itu sudah clear semua, kemungkinan di-acc sih besar," jelas Hendra Yusuf, dikutip GridFame.i dari video TikTok-nya.

Melansir dari laman Bri.co.id, berikut syarat lain mendaftar BRI Ceria.

- Memiliki e-KTP.

- Nasabah tabungan Bank BRI.

- Usia minimal 21 tahun.

- Memiliki smartphone Android minimal versi 4.0 Kitkat dan koneksi jaringan internet.

Baca Juga: Limit BRI Ceria Ternyata Bisa Ditarik Tunai, Begini Caranya!

 Banyak