5. Diskon Oatmeal Cookies
Kemudian ada juga promo diskon 5 ribu untuk pembelian Oatmeal Cookies setiap beli 1 minuman points coffee all variant.
6. Kopi Baper+ Es Batu
Promo ini tentunya tak boleh dilewatkan para pecinta kopi, beli all variant kopi baper/espresso/ non coffee ditambah satu cup es batu dengan harga Rp 19.000 saja.
7. Paket Kopi Baper
Baca Juga: Cuma Sampai Besok! Ini Info Promo Golden Lamian Buy 1 Get 1 Free dan Cara Klaim Promonya
Bebas pilih rasa berbeda 5 botol @250ml hanya dengan bayar Rp 75.000 saja loh.
Ada banyak pilihan rasa yang terdiri dari kategori coffee dan non coffee.
Coffee (kopi jadul, original, caramel, hazelnut, dan palm sugar).
Non coffee (earl grey milk tea dan choco berry) yang semuanya bisa tahan hingga 6 hari.
Jadi tunggu apalagi?
Kunjungi Point Cafe terdekat dan borong kopi sekarang juga.