Find Us On Social Media :

Kol 4 dan 5 Bikin Sengsara! Simak Ini Dia Tips Memutihkan Skor BI Checking yang Buruk Akibat Galbay

skor bi checking buruk

GridFame.id - Skor BI Checking memberikan dampak yang besar bagi kehidupan setiap individu.

Bagaimana tidak, setiap pinjaman harus disertai dengan skor BI Checking untuk menilai kelaikan nasabah.

Hal itu membuat pemutihan BI Checking menjadi hal yang penting untuk dilakukan.

Pemutihan BI checking diperlukan untuk menghindari tidak disetujuinya pengajuan kredit seseorang dari bank atau lembaga keuangan lainnya.

Pasalnya ketika mengajukan kredit ke bank dalam prosesnya mensyaratkan BI Checking, baik mengajukan Kredit Tanpa Agunan (KTA), Kredit Pemilikan Rumah (KPR), maupun kartu kredit. Di SLIK, layanan informasi riwayat kredit nasabah perbankan atau lembaga keuangan lain disebut dengan layanan informasi debitur (iDEB).

Di dalam iDEB, bank dan lembaga pembiayaan serta keuangan mempunyai akses data debitur dan kewajiban melaporkan data debitur ke Sistem Informasi Debitur (SID).

Biasanya buruknya BI Checking atau IDI Historis dengan mendapatkan skor 3, 4 atau 5 dikarenakan adanya cicilan yang tak terbayarkan atau tertunggak.

Hal ini bisa mengganggu ketika ingin mengajukan kredit.

Namun, BI Checking dengan skor buruk bisa menjadi bersih.

Simak ini dia tips memutihkan skor BI Checking yang buruk.

Baca Juga: Banyak yang Masih Salah! Ini Perbedaan Antara BI Checking dan SLIK OJK

Tips Memutihkan Skor BI Checking Buruk

Dilansir dari laman resmi cimbniaga.co.id, BI Checking dengan skor buruk bisa menjadi bersih dengan melakukan sejumlah hal berikut ini: