Find Us On Social Media :

Duh Berubah Pikiran Gak Jadi Pinjam? Ini Syarat dan Cara Membatalkan Pinjaman Akulaku

Cara membatalkan pinjaman Akulaku

GridFame.id - Ini syarat dan cara membatalkan pinjaman di Akulaku.

Akulaku adalah aplikasi paylater sekaligus pinjol terbesar saat ini.

Banyak sekali yang mengambil pinjaman di aplikasi ini.

Soalnya, syarat dan proses pengajuan pinjaman Akulaku mudah dan cepat.

Selain itu, aplikasinya juga sangat mudah digunakan oleh pemula.

Anda bisa mengajukan pinjaman dana cuma modal KTP dan data diri saja.

Namun, beberapa orang sering kali berubah pikiran saat mengambil pinjaman.

Ada alasan-alasan tertentu yang membuat pengguna ingin membatalkan pinjaman di Akulaku.

Bagi Anda mengalami hal di atas, tenang saja karena pinjaman di Akulaku bisa dibatalkann, asalkan memenuhi persyaratan yang berlaku.

Nah, berikut ini adalah syarat dan cara membatalkan pinjaman Akulaku.

Simak sampai tuntas!

Baca Juga: Cara Minta Surat Keterangan Lunas ke Pinjol Akulaku, Kredit Pintar, Hingga Kredivo