Find Us On Social Media :

Punya Uang Saja Gak Cukup! Ini Syarat yang Harus Dipenuhi Kalau Mau Ambil Asuransi Kesehatan

Daftar asuransi kesehatan (Lifepal)

Syarat Daftar Asurandi Kesehatan

Merangkum dari laman Allianz.co.id dan beberapa sumber lainnya, setidaknya ada 3 persyaratan umum jika ingin daftar asuransi kesehatan.

1. Batasan Usia

Ada batasan usia saat mengajukan asuransi kesehatan meski calon nasabah dalam keadaan sehat.

Yakni minimal 30 hari (bayi) dan maksimal 70 tahun.

Jika usia calon nasabah di luar batasan tersebut, perusahaan asuransi kesehatan kemungkinan besar akan menolaknya.

2. Punya Kartu Identitas

Syarat yang selanjutnya adalah kartu identitas asli.

Calon nasabah asuransi kesehatan wajib punya kartu identitas.

Untuk calon nasabah di bawah 17 tahun, kartu identitas bisa berupa Akta Kelahiran.

Untuk calon nasabah di atas 17 tahun, kartu identitas yang diberikan berupa KTP.

Baca Juga: Daftar Asuransi Kesehatan Ketika Sudah Sakit Apakah Bisa Diterima? Ini 3 Kemungkinannya

Sementara untuk WNA, kartu identitas bisa berupa KITAS.

3. Kondisi Sehat