Find Us On Social Media :

Apakah Paylater BCA Bisa Dicairkan? Simak Cara Pakainya Untuk Belanja

GridFame.id - Siapa yang tertarik menggunakan BCA Paylater?

Paylater BCA menyediakan limit kredit mulai Rp 1 juta sampai Rp 20 juta dengan tenor cicilan yang dapat disesuaikan sesuai kebutuhan.

Dengan hadirnya Paylater BCA ini menambah pilihan bagi masyarakat yang mau menggunakan paylater.

Paylater BCA ini juga sudah hadir dalam aplikasi myBCA yang memudahkan pengguna untuk memakainya.

Jangan lupa untuk register sekarang karena terdapat banyak promo yang berlaku sampai 2024.

Berikut ini adalah serangkaian promo Paylater BCA yang berlaku pada periode 30 September 2023 hingga 31 Maret 2024:

Melansir dari laman resmi Bank BCA, begini langkah-langkah melakukan transaksi menggunakan paylater BCA:

1. masuk ke aplikasi myBCA

2. Pilih Menu QRIS pada halaman utama

3. Scan QRIS yang tersedia

Baca Juga: Mana yang Lebih Menguntungkan Antara BRI Ceria dan BCA Paylater? Simak Perbandingannya

4. Pilih sumber dana untuk melakukan pembayaran