Find Us On Social Media :

Hati-Hati! Keringanan Utang Ternyata Bisa Dicabut oleh Pihak Pinjol, Ini Beberapa Penyebabnya

Keringanan pinjol dicabut (ISTIMEWA)

GridFame.id - Pinjaman online atau pinjol telah menjadi pilihan yang populer bagi banyak individu yang membutuhkan dana cepat.

Namun, seringkali, debitur mengalami kesulitan dalam membayar kembali pinjaman mereka.

Dalam situasi seperti ini, pihak pinjol mungkin memutuskan untuk memberikan keringanan utang kepada debitur.

Keringanan utang yang diberikan bisa berbeda-beda tiap debitur.

Ada yang mendapat perpanjangan tenor, diskon bunga, hingga penghapusan bunga.

Keringanan ini bisa diajukan oleh debitur dengan memenuhi syarat yang berlaku.

Dalam beberapa kasus, pihak pinjol memberikan penawaran keringanan pada debitur.

Namun, tak banyak yang tahu kalau keringanan utang yang diberikan oleh pihak pinjol dapat dibatalkan, lo.

Berikut adalah beberapa hal yang mungkin menyebabkan pembatalan keringanan utang oleh pinjol.

Apa saja?

Simak sampai tuntas!

Baca Juga: Nahloh! Ternyata Ini Alasan Debitur yang Sudah Terlanjur Terlilit Utang Pinjol Malah Susah Dapat Keringanan