Berikut langkah-langkah atau cara membuka blokir BRImo tanpa ke bank:
- Buka aplikasi BRImo
- Klik "Login"
- Pilih "Lupa Password"
- Baca syarat dan ketentuan cara membuka blokir BRImo
- Klik tombol "Kirim"
- Isi informasi nasabah berupa alamat email, nomor kartu ATM, user ID, dan kode validasi
- Buka email dari BRI. Klik link email dalam email BRI
- Konfirmasi data untuk reset password BRImo
- Klik tombol "Kirim"
- Pengguna berhasil reset password
- Setelahnya, Anda bisa mengganti password baru dan bisa login kembali ke akun BRImo dan selesai
Demikian cara membuka blokir akun BRImo yang bisa dilakukan dengan mudah.
Jangan lupa untuk menjaga data pribadi Anda.
Jangan pernah memberikan Kode OTP kepada siapapun.
Tidak lupa juga untuk jangan simpan user ID/username dan password BRImo saat melakukan login melalui browser.
Selalu ingat username dan password untuk login dikemudian hari.
Semoga membantu!
Baca Juga: Cara Beli Token Listrik Pakai Aplikasi Brimo