Find Us On Social Media :

Agar Uang Tak Ludes Begitu Saja, Simak Tanda-tanda Akun E-wallet di Hack

tanda-tanda akun e-wallet di hack

GridFame.id - 

Dalam era digital, e-wallet telah menjadi bagian integral dalam kehidupan sehari-hari.

Dimana penggunaan e-wallet sendiri terbilang lebih praktis.

Bagaimana tidak untuk pembayaran tinggal klik transfer atau qris saja.

Jika saldo habis, bisa langsung diisi melalui m-banking atau ATM terdekat.

Bahkan di Jakarta, kebanyakan masyarakat menggunakan pembayaran cashless.

Namun, seperti halnya aspek digital lainnya, risiko keamanan selalu ada.

Salah satu ancaman terbesar adalah peretasan akun e-wallet.

Sudah banyak korban yang saldo e-walletnya mendadak hilang.

Ketika dilakukan pengecekkan, ternyata ada transaksi "ghaib" yang terjadi.

Bagaimana cara mendeteksi akun sedang di hack?

Berikut ini merupakan tanda-tanda akun e-wallet sedang di hack.