GridFame.id - Ini dia risiko tak melakukan pembaruan data di pinjol.
Pinjol menjadi salah satu opsi untuk ambil pinjaman dana cepat.
Dengan pinjol, Anda bisa mendapatkan pinjaman cuma modal beberapa data saja.
Salah satunya adalah data pekerjaan berupa nama perusahaan, alamat, serta penghasilan bulanan.
Ini bisa dijadikan salah satu penentu besarnya limit pinjaman yang akan diberikan.
Namun, ada beberapa orang yang sering berpindah-pindah kerja.
Sayangnya, perubahan tersebut tidak diiringi dengan pembaruan informasi di pinjol.
Meski sepele, ini bisa menimbulkan beberapa risiko, lo.
Artikel ini akan membahas risiko yang mungkin terjadi jika seseorang tidak melakukan pembaruan data pinjol setelah pindah tempat kerja.
Apa saja?
Simak sampai tuntas, yuk!
Baca Juga: Debitur Ini Kehilangan Uang Rp 20 Juta Gegara Ketipu Joki Hapus Data Pinjol, Ciri-ciri Joki Palsu