Find Us On Social Media :

Tiket Termahal Cuma Rp 250 Ribu, Begini Cara Beli Tiket Whoosh Online Pakai M-Banking BCA

Cara beli tiket whoosh pakai my BCA

GridFame.id - Bagi yang ingin mencoba naik Kereta Cepat Whoosh, simak informasi berikut ini.

Masyarakat sudah bisa menikmati layanan Kereta Api Cepat Jakarta Bandung (KCJB) Whoosh untuk perjalanan yang lebih nyaman.

Kereta Cepat Whoosh merupakan moda transportasi yang menghubungkan Jakarta dan Bandung dengan waktu tempuh hanya 45 menit.

Stasiun yang dilalui oleh kereta Whoosh adalah Halim, Karawang, Padalarang, dan Tegalluar yang beroperasi mulai pukul 06.15 sampai dengan 21.16 WIB. 

Kereta Cepat Whoosh memiliki 11 rangkaian kereta.

Dalam satu kali perjalanan, kereta ini bisa mengangkut 601 penumpang.

Rangkaian kereta ini terdapat tiga kelas pelayanan, yaitu First Class, Business Class, dan Premium Economy Class.

Perbedaan jenis kelas terletak dari jenis kursi dan kenyamanan yang diberikan. 

Bukan hanya perjalanannya, pembelian tiket juga lebih mudah karena bisa dilakukan secara online dan bisa dibayarkan melalui berbagai channel BCA.

Bagaimana caranya?

Simak cara belinya berikut ini.

Baca Juga: Tarifnya Turun Cuma Rp 150 Ribu, Cara Beli Tiket Whoosh Terbaru