Find Us On Social Media :

Persiapan dari Sekarang! Ini 3 Cara Beli Tiket Kapal Penyeberangan Buat Mudik Lebaran Nanti

Cara beli tiket kapal penyeberangan ferry untuk mudik lebaran (KOMPAS.com).

GridFame.id - Ini 3 cara beli tiket kapal laut untuk mudik lebaran.

Tak terasa, sebentar lagi bulan puasa Ramadan.

Jelang Ramadan biasanya banyak yang sudah sibuk mencari tiket untuk mudik lebaran.

Salah satunya tiket kapal ferry untuk penyeberangan.

Banyak yang pilih kapal laut untuk mudik karena harganya terjangkau dan bisa membawa banyak barang.

Buat yang mau mudik dengan kapal laut, sebaiknya amankan tiketnya dari sekarang.

Soalnya, mendekati lebaran, biasanya tiket kapal laut juga sudah mulai habis.

Selain itu, biasanya harga tiket akan melonjak.

Untuk membeli tiket kapal laut, ada beberapa cara yang bisa Anda pakai.

Berikut 3 cara beli tiket kapal laut untuk mudik lebaran.

Simak sampai tuntas, yuk!

Baca Juga: Mumpung Masih Murah! Begini Cara Beli Tiket Presale 3 Day Pass Sabiphoria Jakarta 2024, Pakai Link Ini!