Find Us On Social Media :

Harga Sembako Bakal Naik saat Ramadan! Ini 4 Tips Menghemat Anggaran Makan di Bulan Puasa Agar Tak Boncos

Tips menghemat anggaran makan saat Ramadan (iStock).

Tips Menghemat Anggaran Makan di Bulan Puasa

Merangkum dari berbagai sumber, berikut ini adalah tips menghemat anggaran makan di bulan Ramadan nanti agar pengeluaran tak membengkak.

1. Beli Bahan Makanan di Awal Puasa

Agar lebih hemat, Anda bisa membeli bahan makanan di awal puasa sekaligus.

Anda bisa membeli di awal sekaligus untuk yang tahan lama, seperti beras, gula, minyak goreng, tepung, telur, dan daging yang disimpan di freezer.

Bahan makanan tersebut bisa Anda beli di pasar atau di supermarket ketika sedang promo.

2. Buat Meal Prep

Membuat meal preparation juga bisa membantu menghemat budget.

Soalnya, Anda bisa memaksimalkan bahan makanan yang ada.

Jadi, tidak akan ada yang terbuang sia-sia.

Selain itu, Anda juga tidak akan bingung lagi mau memasak apa karena sudah ada jadwalnya.

Baca Juga: Modal Lebih Minim! Ini 5 Takjil Minuman Tanpa Santan dan Susu yang Pasti Laku Keras saat Puasa Nanti

3. Samakan Menu Buka dan Sahur

Menyamakan menu buka dan sahur juga bisa menghemat anggaran makan.