Find Us On Social Media :

5 Ide Jualan Saat Lebaran Haji yang Pasti Laku dan Banyak Dicari

Ini sangat relevan mengingat banyak orang yang melaksanakan ibadah kurban selama musim haji.

5. Perlengkapan Ibadah

Menjual perlengkapan ibadah seperti mukena, sajadah, tasbih, dan kitab-kitab doa manasik haji yang sering dicari oleh jemaah haji.

Musim haji membuka banyak peluang bisnis yang menjanjikan.

Ide-ide di atas dapat menjadi inspirasi untuk memulai usaha yang tidak hanya menguntungkan tetapi juga membantu para jemaah dalam melaksanakan ibadah haji.

Baca Juga: Bisa Jadi Ide Jualan Takjil! Segini Modal untuk Jualan Es Cappucino Cincau