GridFame.id - Kartu Flazz juga dapat disebut sebagai kartu multifungsi.
Berbagai macam transaksi dapat dengan mudah Anda lakukan dengan menggunakan kartu yang satu ini.
Baik transaksi online maupun offline bisa Anda lakukan dengan menggunakan kartu Flazz.
Bahkan. kartu satu ini juga bisa Anda gunakan sebagai alat pembayaran untuk masuk tol hingga pembelian bahan bakar di SPBU.
Anda pun kini bisa membayar di restoran hingga tempat rekreasi sekalipun.
Pasalnya, pihak BCA hingga kini telah bekerja sama dengan lebih dari 50 ribu merchant yang ada di Indonesia.
Ada pun tidak perlu lagi kebingungan saat akan melakukan transaksi dengan menggunakan kartu Flazz.
Banyaknya keuntungan yang bisa didapatkan dengan kartu Flazz tentu membuat banyak nasabah BCA begitu tertarik ingin menggunakan kartu yang satu ini.
Seperti yang telah disebutkan di atas, melakukan top up kartu Flazz kini bisa Anda lakukan dengan mudah di Alfamart.
Lalu bagaimana caranya?
Simak langkah-langkah berikut ini.
Baca Juga: Cek Cara Top Up Robux dengan Harga Murah Terbaru 2024 di Sini