Find Us On Social Media :

Tiap Akun Ada Batasnya! Begini Cara Menaikkan Limit Kredit Kredivo Hingga Jutaan

Cara menaikkan limit kredivo

GridFame.id - Pengguna layanan paylater tentulah sudah tahu Kredivo.

Kredivo adalah solusi kredit instan yang memberikan kamu kemudahan untuk beli sekarang dan bayar nanti dalam tenor 1 bulan atau tenor cicilan 3 bulan.

Dengan bunga 0% ataupun tenor cicilan 6/12/18/24 bulan dengan bunga 2.6% per bulan.

Setiap akun Kredivo juga memiliki limit yang berbeda-beda.

Jika Anda melakukan pembayaran tagihan tenor 1 bulan, limit akan kembali secara langsung atau dalam waktu 1×24 jam setelah Anda melakukan pembayaran penuh sesuai dengan nominal tagihan.

Dikhawatirkan Anda melakukan pembayaran parsial atau sebagian, sehingga limit tidak langsung kembali.

Namun, untuk pembayaran tagihan tenor cicilan 3/6/12/18/24 bulan limit baru akan kembali setelah Anda membayar cicilan terakhir atau saat transaksi cicilan tersebut sudah lunas.

Untuk menaikkan limit pun, pengguna bisa mengajukannya lewat aplikasi.

Bagaimana caranya?

Simak informasi berikut ini.

Baca Juga: Duh Kacau! Bukan Cuma Galbay, Ini 3 Penyebab Akun Kredivo Diblokir Tiba-tiba