Find Us On Social Media :

Waduh Konten Shopee Video Dicuri? Begini Cara Melaporkannya Biar Komisi Affiliate Kita Tak Seret

Cara melaporkan pencurian konten shopee video

GridFame.id - Bagi para pengguna yang tergabung dalam Program Affiliate Shopee tentunya perlu tahu.

Dalam membuat konten, diperlukan kejujuran, kreatifitas dan orisinil.

Hal itu untuk menunjang penghasilan affiliate yang akan kita terima.

Salah satu pemasukan affiliate yang besar biasanya bersumber dari Shopee Video.

Shopee Video adalah fitur terbaru di Shopee yang bertujuan untuk menyediakan tempat bagi para Pengguna Shopee untuk bersosialisasi dengan sesama Pengguna Shopee melalui video.

Anda dapat menonton video sebagai penonton dan membuat video sebagai Kreator.

Pengguna dapat mengakses Shopee Video dengan memilih menu Shopee Video di halaman utama aplikasi Shopee.

Selanjutnya, pengguna akan diarahkan langsung ke halaman Untuk Anda.

Namun pada beberapa kasus, kontek Shopee Video yang diunggah dan banyak ditonton justru bukan dsri akun pemilik asli.

Hal itu tentu merugikan dan membuat komisi seret bukan?

Simak begini cara melaporkannya.

Baca Juga: Mau Hapus Spaylater tapi Gagal Terus? Coba Cek, Ini 7 Penyebab Utamanya