Ada banyak aktivitas yang bisa Anda dan Gwan Hee lakukan bersama-sama saat meet n greet ini.
- Bisa bertemu langsung dengan Gwan Hee
- Menyaksikan main basket bareng influencer basket Indonesia
- Game seru
- Doorprize
- Sesi tanya jawab
- Bila beruntung, bisa mendapatkan rare photocard yang belum pernah dipublish, dan aktivitas lain tak terlupakan
Syarat dan ketentuan mendapatkan tiket Meet and Greet Gwan Hee:
- Segera beli bundle yang Anda incar karena jumlahnya terbatas
- Cek setiap bundle secara teliti sebelum check out karena beda bundle berbeda bonusnya Anda bisa check out bareng bestie karena satu email bisa check out lebih dari satu bundle!
- Tips saat event, jangan datang mepet agar bebas antri, gampang dapat seat sesuai bundle dan gak panik
- Siapkan KTP dan email confirmation saat registrasi
- Bawa tas kecil maksimal 20 x 30 cm, jika lebih dari itu, tas tersebut tidak bisa dibawa masuk
Cara beli tiket meet and greet Gwan Hee Single's Inferno:
1. Kunjungi website russ.co.id Login bila sudah punya akun atau buat akun jika belum punya
2. Bagi yang baru buat akun, isi data dengan benar karena akun akan dipakai juga untuk konfirmasi saat registrasi tiket Ketik 'Gwan Hee' di kolom pencarian
3. Ada tiga pilihan kategori bundle: Hoopster A&B, Playmaker A&B, MVP A&B
4. Pilih bundle favorit Anda, lalu pilih model, size, dan warna Kemudain klik check out
5. Lengkapi alamat pengiriman dengan benar Pilih pembayaran dan metode pembayaran.
6. Metode pengirimn 'Pickup di Event' hanya bisa dipilih khusus pembelian bundle Meet and Greet
7. Terakhir pilih 'Pay Now' Anda akan dapat email konfirmasi maksimal 1 x 24 jam.
8. Pastikan email berisi link Google form yang harus diisi untuk konfirmasi kehadiran.
Baca Juga: Cara Beli Tiket Konser Bright Vachirawit di Jakarta Lengkap dengan Harganya