GridFame.id – Siapa yang suka banget makan risoles?
Membuat risoles sebenarnya gampang banget, lo.
Yang susah cuma membuat kulitnya.
Soalnya, kulit risoles yang enak haruslah tipis dan tidak mudah sobek.
Nah, kulit seperti inilah yang tidak mudah dibuat.
Alih-alih, kulit tebal dan rapuh sehingga mudah sobek.
Sebenarnya, cara membuat kulit risoles yang tidak mudah sobek dan lentur sebenarnya cukup mudah.
Yuk, cari tahu langsung lengkapnya!
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar