Cangkang telur biasanya dihancurkan dan dicampurkan dengan bahan-bahan alami untuk dijadikan masker.
Untuk mengecilkan pori-pori dan mencerahkan wajah, cukup campurkan cangkang telur yang telah menjadi bubuk dengan putih telur.
Anda juga bisa menambahkan bubuk cangkang telur dengan madu untuk menjaga wajah dari penuaan.
Cangkang telur dan madu sama-sama bisa meningkatkan kolagen dalam wajah.
Selain itu, Anda juga bisa menambahkan cangkang telur dengan gula pasir untuk mengangkat kulit mati di wajah.
Bagaimana, cukup mudah bukan memanfaatkan cangkang telur yang biasanya kita anggap sebagai sampah!
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Winnieati Sutanto Putri |
Editor | : | GridFame Editorial |
Komentar