Wirang juga menuturkan bahwa bencana itu akan terjadi terus menerus selama bulan Juni hingga Juli mendatang.
"JUNI-JULI penuh cerita untuk bencana alam yang kecil-kecil tapi bikin dag dig dug," tambah Wirang.
Menurutnya, bencana alam itu akan terjadi bahkan di pemukiman padat penduduk sekalipun yang artinya lebih beresiko memakan korban jiwa.
"ANGIN DI DAERAH PEMUKIMAN PADAT PENDUDUK PUN MASIH SUKA TERJADI BEGITU SAJA SEHINGGA TERLIHAT MENGGULUNG TINGGI KE ATAS LANGIT
#VIRALJUNIJULI," jelasnya.
Diakhir kalimatnya, Wirang berpesan agar masyarakat selalu waspada dan lebih bersiap menghadapi segala yang akan terjadi.
Hal ini lantaran segala peristiwa alam merupakan kejadian yang tak dapat diprediksi dengan tepat kapan akan datang.
"Namanya juga ALAM , terpenting bagaimana kita menyikapi & menjaga alam bersama-sama, selain persiapan sedia payung sebelum ujan kita juga kudu banyak berdoa semoga di jauhkan dari hal ini," tandasnya.
Source | : | |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | GridFame Editorial |
Komentar