Adapun permasalahan keduanya disebut terkait dengan asisten Niki, Iam yang sebelumnya juga sempat bekerja pada Baim.
Mantan istri Dipo Latief yang baru saja selesai melakukan persidangan tersebut menuturkan bahwa ia senang jika Baim bersedia menemuinya.
Ia bahkan bersedia jika nantinya Baim mau berkolaborasi untuk membuat konten YouTube bersama.
"Oh, kalau dia mau collabs sama Niki dengan senang hati," ungkap Niki.
Menurut pengakuannya, Niki sempat mengusulkan untuk bertemu langsung menyelesaikan masalah diantara mereka.
Pertemuan tersebut juga bisa dimanfaatkan sebagai konten yang dapat menghasilkan uang jika diunggah di kanal masing-masing.
Source | : | Tribun Wow |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar