Tahan muncikari
Selain mengamankan VS, kepolisian juga menahan dua orang laki-laki berinisial I dan M. Kedua laki-laki tersebut diduga sebagai muncikari praktik prostitusi online tersebut.
Hingga saat ini, ketiga orang itu masih dalam pemeriksaan intensif di Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polresta Bandar Lampung.
Pantauan Kompas.com di Ruang PPA Satreskrim Polresta Bandar Lampung, VS yang mengenakan jaket berwarna hijau masih menjalani pemeriksaan.
Sejumlah jurnalis masih menunggu di depan Ruang PPA untuk keterangan resmi dari kepolisian terkait kasus tersebut.
Baca Juga: Di Sini Link Download Drakor Gratis Hotel Del Luna Lengkap Episode 1-16 Subtittle Bahasa Indonesia
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Artis VS Ditangkap Polisi di Hotel Bintang 4 Bandar Lampung Terkait Prostitusi Online".
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar