Untuk itulah Ayu Dewi merasa penasaran mengaku Rizky Academy 'tega' mengundang mantan kekasihnya hadir di acara pernikahannya.
Hal itu diketahui dari tayangan YouTube Mrs Ayu Dewi yang diunggah pada (06/08/2020).
"Kalau ngomongin undangan, kemarin emang sengaja undang seseorang yang dulu pernah hadir?" tanya Ayu Dewi.
"Alhamdulillah sengaja sih memang benar-benar kayak keluarga.
Udah menganggap keluarga," jawab Rizki DA.
"Satu keluarga emang udah anggap keluarga?" tanya Ayu Dewi.
"Udah anggap keluarga karena sejak ke Jakarta, orang tua Lesty itu yang dampingin kita."
"Kan kita umur 17, kita enggak pernah pisah sama orang tua. Keluarga Lesty yang udah pertama di sini jadi arahin kita yang baik," jelasnya.
Ayu Dewi mengatakan bahwa Rizki kini telah bukan lagi menganggap Lesty Kejora sebagai mantan kekasihnya saja.
Source | : | Tribun Style |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar