Dari gerak tubuhnya, Atta Halilintar sering menyentuh bagian kaki yang menunjukkan perlunya kekuatan besar dan juga dukungan.
Setelah itu, Poppy Amalya membahas soal definisi bahagia menurut versi dari kekasih Aurel Hermansyah itu.
Sang psikolog membaca mikro ekspresi dan makna perkataan sang YouTuber dengan begitu detail.
Baca Juga: Padahal Baru Mau Nikah, Atta Halilintar Sudah Takut Buat Aurel Cemburu Gegara Dekat Artis Cantik Ini
Dimana ia akan membahas per potongan ucapan Atta Halilintar.
"Bahagia itu adalah ketika kita bisa produktif," kata sulung dari gen Halilintar itu.
Ucapan Atta tersebut lantas dianalisa oleh Poppy Amalya.
"Bahagia adalah ketika kita bisa produktif, itu versinya Atta, bukan versi kamu,"
"Setiap orang punya mindset yang berbeda-beda. Ini masih koma ya, berarti bahagia adalah ketika kita bisa produktif, satu," terangnya yang dilanjutkan dengan pemutaran video Atta selanjutnya.
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar