GridFame.id - Tahukah Anda bahwa obat bau mulut alami bisa didapatkan di dapur rumah saja?
Obat bau mulut alami dapat membantu Anda meningkatkan kepercayaan diri saat harus bertemu orang lain.
Tak banyak yang tahu, obat bau mulut alami itu bisa Anda dapatkan dari rempah pala yang biasa ada di dapur.
Pala biasanya digunakan untuk menambah cita rasa dalam masakan.
Selain menjadi bumbu dapur, pala juga bisa dijadikan minyak.
Baca Juga: Bisa Jadi Obat Alami 21 Penyakit Ini, Daun Binahong Ternyata Punya Efek Samping Jika Dikonsumsi Saat Kondisi Ini
Tak kalah dengan minyak zaitun yang memiliki banyak khasiat, menggunakan minyak pala juga berikan efek yang luar biasa ini.
Minyak pala adalah minyak esensial yang diperoleh melalui proses penyulingan.
Selain itu minyak pala juga merupakan ramuan yang berguna untuk mengobati sejumlah penyakit.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | GridFame Editorial |
Komentar