GridFame.id - Sering merasa kesal terhadap noda yang ada dipakaian?
Terlebih noda tersebut tidak bisa dihilangkan dengan mudah, seperti noda tinta.
Biasanya, anak-anak secara tidak sengaja bermain dengan pulpen, atau tidak sengaja mengantonginya.
Lalu, muncul noda pulpen yang sulit dihilangkan.
Dibutuhkan perawatan khusus supaya noda bisa hilang.
Biasanya, kita akan mencari deterjen yang ampun untuk menghilangkan noda tinta tersebut.
Kini anda tidak perlu khawatir. Soalnya ada cara menghilangkan noda tinta pada pakaian dengan bahan yang ada di rumah, lo.
O iya, cara ini juga bisa diterapkan untuk membersihkan beberapa benda lain seperti tas dan boneka. Kita simak caranya, yuk!
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar