"Ya, bisa. Tapi kan itu mobilnya mbak Gigi," jawab Dimas lagi.
"Lha, terus kamu yang suruh Mbak Gigi nyetir?" tanya karyawan lagi.
"Enggak, itu keinginan Mbak Gigi sendiri. Karena mbak Gigi bisa, jadi katanya 'ya udah biar saya aja' gitu," jelasnya.
Namun bukan itu saja, ternyata Dimas juga membuat Nagita kesal karena harus menunggunya bersiap.
Baca Juga: Tanpa Basa-Basi, Dimas 'Ahmad' Sebut Kriteria Wanita Impian: 'Kayak Mbak Gigi!'
Baca Juga: Tanpa Basa-Basi, Dimas 'Ahmad' Sebut Kriteria Wanita Impian: 'Kayak Mbak Gigi!'
"Mbak Gigi nungguin Dimas, gila lu jahat banget Dim. Udah lama, bikin Mbak Gigi nunggu," sindir karyawan Rans.
"Lama lu ya!" seru Nagita sembari memacu mobilnya dengan cepat.
"Pakai safety belt Dim. Lu kira ini angkot, sorry banget ya ini bukan angkot," tambahnya.
Dimas lantas meminta maaf dan memakai sabuk pengaman hingga mereka sampai di lokasi acara.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | GridFame Editorial |
Komentar