GridFame.id - Pandemi Covid-19 bak masih betah bertahan di Indonesia.
Sepuluh bulan sudah negeri ini dilanda virus corona.
Perekonomian masyarakat pun ikut carut marut karenanya.
Sehingga pemerintah pun ikut turun tangan dengan memberikan berbagai bantuan sosial (bansos) untuk masyarakat.
Pemberian bansos ini sudah dilaksanakan sejak 2020 lalu.
Baca Juga: Bak Jatuh Tertimpa Tangga, Gisel Juga Dilaporkan Karena Sudah Berbohong! Kenapa Lagi Nih?
Baca Juga: Bocoran Kartu Prakerja Gelombang 12 Akan Segera Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftarnya!
Tak hanya berhenti di sana, bansos dari pemerintah kini lanjut diberikan pada 2021 ini.
Hari ini, Senin (4/1/2021), pemerintah pun mulai membagikan kembali bantuan-bantuan tersebut.
Ada 3 bansos yang akan dibagikan pemerintah mulai hari ini. Apa saja dan berapa nominalnya?
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar