Zat lain dalam kayu manis juga bisa mengurangi gas, kembung, keram, dan sendawa.
Asam lambung tinggi dalam perut dapat diredakan pula dengan kayu manis.
Anda bisa menambahkan 1 sendok teh bubuk kayu manis dalam makanan atau meminumnya dengan air hangat.
4. Hindari rokok dan alkohol
Merokok dapat membuat iritasi pada tenggorokan yang menyebabkan sakit perut.
Hal yang sama juga berlaku pada alkohol.
Alkohol adalah salah satu minuman yang sulit dicerna tubuh.
Liver dan bagian tubuh lain bisa rusak karena hal tersebut.
Obat sakit perut alami bisa Anda lakukan dengan menghindari keduanya.
Baca Juga: Bau Mulut Ganggu Penampilan? Coba Ramuan Tradisional Ini Sebagai Obat Alami Hilangkan Bau Mulut
Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul "4 Obat Alami Sakit Perut yang Gampang Ditemukan di Rumah"
Source | : | Tribunjogja.com |
Penulis | : | Luqman Ilham |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar