GridFame.id - Kabar terbaru soal pendaftaran dan pengumuman bantuan Kartu Prakerja.
Bantuan Kartu Prakerja merupakan program lanjutan pemerintah dari yang sebelumnya dilaksanakan si tahun 2020.
Para penerima bantuan Kartu Prakerja gelombang 14 akan mendapat intensif sebesar Rp 3,55 juta.
Baca Juga: Daftar BLT UMKM Bisa Pakai HP? Simak Cara Daftar BPUM BRI Manual dan Online
Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 14 telah dibuka sejak Kamis (11/3/2021).
Kartu Prakerja gelombang 14, pemerintah menetapkan kuota sebanyak 600.000 orang.
Namun, tidak semua yang mendaftar langsung bisa lolos.
Lalu, apa syarat agar bisa lolos Kartu Prakerja?
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar