Kini di dunia penyakit pneumonia di kabarkan sudah menjadi sebuah penyakit utama yang di derita kalangan anak-anak dan merupakan salah satu jenis penyakit kronis yang dapat merenggut beribu-ribu nyawa orang lansia (lanjut usia) setiap tahunnya.
karna berikut ini akan di uraikan beberapa macam tanaman tradisional mujarab yang sudah terbukti mampu membantu mengobati penyakit pneumonia secara alami, diantaranya.
1. Kulit Manggis
Seperti para ahli di dunia yang melakukan penelitian mengenai manfaat kulit buah manggis ini, dan hasilnya sangat mengejutkan, yang dimana kulit buah manggis ini mengandung senyawa yang begitu super yang bernama xanthone.
Xanthone yang terkandung dalam kulit buah manggis itu merupakan senyawa kimia alami yang berfungsi sebagai anti-kanker, antioksidan, anti-tumor, anti-inflamasi, anti-infeksi, anti-mikroba, anti-bakteri, anti-virus, anti-jamur, anti-fungal, dan lain-lain.
Selain itu, xanthone yang terkandung dalam kulit buah manggis juga mampu menguatkan sistem imunitas tubuh, dengan begitu tubuh akan lebih tahan terhadap beragam macam serangan penyakit, radikal bebas dan lain-lain.
Komentar