"Mau dong, kamu pikir aku ini bukan anak kos. Dulu aku ini anak kos," ujar Maia .
Mendengar jawaban tersebut, Maia mendapat pujian dari sang YouTuber.
"Jenengan tu orangnya humble banget," puji Farida.
"Sampean itu sebel nggak sih sama aku sebenarnya?" tanya Farida.
"Endak, sama sekali endak. Aku orangnya sangat menghargai proses hidup. Kalau ada kejadian yang buruk itu berarti ada yang ingin mengubah kita menjadi lebih baik," jelas Maia.
Artikel ini telah tayang di star.grid.id dengan judul "Duduk di Lantai Saat Makan Bersama Mantan TKW, Sikap Maia Estianty Jadi Sorotan Usai Mau Lakukan Hal Ini: Oh, Pancen Kurang Ajar!"
Source | : | star.grid.id |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar