GridFame.id - Komedian Sule akhirnya menemukan sosok pengganti Lina Jubaedah dalam diri Nathalie Holscher.
Dirinya memutuskan untuk menikah dengan Nathalie Holscher pada 15 November 2020 lalu.
Dalam perjalanannya sebelum bertemu dengan Nathalie Holscher, Sule sempat dikabarkan dekat dengan beberapa artis.
Namun tidak satupun yang dikonfirmasi oleh Sule untuk menjadi pendamping hidupnya.
Akhirnya Sule memutuskan untuk memilih Nathalie Holscher menjadi pendampingnya.
Banyak sekali pemberitaan dirinya dan istri tentang rumah tangganya yang baru beberapa bulan ini.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Luqman Ilham |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar