GridFame.id - Kabar mengejutkan datang dari pemain sinetron Jin&Jun, Yuyun Sukawati.
Ia mendadak mengakui mendapatkan perbuatan tak pantas dari sang suami.
Yuyun mengungkap jika dirinya sudah lama mendapat KDRT.
Bahkan kekerasan itu ia alami dari awal pernikahan.
Tak hanya kekerasan fisik, ia juga mendapatkan kekerasan verbal dari sang suami.
KDRT yang dilakukan sang suami bahkan ia dan anaknya alami berulang kali.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar