Kicauan Ricis ini pun rupanya mengundang rasa penasaran presenter Feni Rose.
Lewat tayangan 'Rumpi' di salah satu stasiun televisi, Feni pun bertanya soal fitnah dan fakta.
Adik artis Oki setiana Dewi ini pun membongkar semua di hadapan Feni perihal isi hatinya.
"Kamu Sakit hati banget karena enggak diundang nikahan Atta Aurel padahal kalian sudah kenal lama banget, akhirnya Icis cuma bisa doain saja buat Atta Aurel?, fitnah atau fakta?" tanya Feni.
Seolah menyembunyikan sesuatu dalam menjawab pertanyaan Feni, ia berusaha tenang dan menjawab ada fakta yang memang benar terjadi.
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar