GridFame.id - Masih ingat dengan kasus rumah tangga Jane Shalimar beberapa waktu lalu?
Ya, permasalahan rumah tangga yang membuat Jane Shalimar akhirnya memutuskan untuk bercerai dengan Arsya Wijaya sempat menghebohkan publik.
Jane Shalimar sempat merasa tertekan ketika membina rumah tangga dengan Arsya Wijaya.
Bahkan dirinya sempat kabur dari rumah dan tinggal bersama dengan orang tuanya di Jakarta.
Setelah sekian lama beritanya hilang, kini Jane Shalimar mengaku tidak ingin menikah lagi usai bercerai dengan Arsya Wijaya.
Ada apa ya?
Source | : | Youtube |
Penulis | : | Luqman Ilham |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar