GridFame.id - Hati Joanna Alexandra tengah diselimuti awan hitam, sang suami, Raditya Oloan telah berpulang untuk selama-lamanya.
Raditya Oloan dikabarkan meninggal dunia pada Rabu (6/5/2021) usai berjuang melawan Covid-19.
Seperti diketahui, Raditya Oloan sendiri sempat menjalani perawatan intensif di rumah sakit, seperti diketahui ayah empat anak ini positif Covid-19.
Meski sudah dinyatakan negatif Covid-19 pada 30 April 2021 setelah melewati tes usap atau swab test PCR, namun rupanya tubuh Raditya Oloan mengalami peradangan hingga infeksi bakteri.
Tak hanya itu, ginjalnya pun tidak berfungsi dengan baik.
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar