Ketua Komisi Nasional Kejadian Pasca Imunisari (Komnas KIPI) Prof Hindra Irawan Satari menegaskan sampai saat ini tidak ada yang meninggal karena vaksinasi COVID-19.
Hal ini berkaitan dengan banyaknya berita simpang siur terkait kasus kematian yang diduga akibat vaksinasi COVID-19.
Menurut Komnas KIPI, ada 27 kasus kematian diduga akibat vaksinasi COVID-19 dengan SINOVAC.
Namun setelah melalui penyelidikan lebih lanjut, diperoleh fakta bahwa TIDAK ADA kasus kematian yang disebabkan vaksinasi COVID-19.
Dari total 10 kasus akibat terinfeksi Covid-19 lalu, 14 orang meninggal dunia akibat penyakit jantung dan pembuluh darah.
1 orang meninggal dunia karena gangguan fungsi ginjal dan 2 orang meninggal dunia karena menderita diabetes mellitus dan hipertensi.
Baca Juga: Keluarkan Perpres, Presiden Joko Widodo Sebut Ada Sanksi Penghentian Bansos
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar