Acha pun membagikan nomer rekening salah satu temannya yang disebut tengah mendampingi Gesatta di rumah sakit.
"Bagi teman-teman yang tergerak untuk membantu. Bisa ke rek BCA No. 6871225726 an Laura Maharani Saat ini temen kita Laura Maharani (Elem) posisi di RS Mitra Keluarga Gading Serpong," tulis Acha.
Unggahan Acha ini pun telah disukai lebih dari 9 ribu akun netizen, banyak yang mendoakan kesembuhan untuk Gesatta.
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar