Sikap dingin Daud pun rupanya terus berlanjut saat berbelanja disebuah store.
Padahal sang ayah berada didekatnya, namun tatapan Daud tetap lurus seolah pikirannya melayang.
Lagi-lagi momen tersebut tertangkap di dalam video yang dibagikan oleh Sean.
Ramainya video tersebut ternyata menuai banyak respon dari masyarakat.
@wekamaria: "Blm bisa mengampuni trllu kecewa berat saya bs merasakan itu.. "
@ekealfriana: "Papah yg egois,tdk memikirkan dampak dari keputusan yg dia lakukan"
@fenny_yip: "Daud wajahnya dingin.."
@c,juliana_yulian: "Daud kyk terpaksa ikutan"
@dratlanenk: "Sayapun gak akan antusias jika diajak...uangmu tak dpt membayar luka hati anak2"
Source | : | |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar