Raffi Ahmad kembali bercanda bahwa sebenarnya Nagita Slavina mengizinkan dirinya untuk poligami.
"Lho berarti di belakang kamera a Raffi sering minta izin," pancing Atta.
"Dia boleh, sayang, lakukan aja," kata Raffi Ahmad.
Sontak Nagita Slavina mencubit Raffi Ahmad.
Nagita pun dengan nada tinggi mengatakan jika tak mesti harus poligami untuk mendapatkan jalan ke surga.
Hal itu langsung membuat Raffi Ahmad kaget dan tertotok dengan jawaban sang istri.
"Jangan suka sembarangan kalau ngomong. Jalan ke surga itu banyak," kata Nagita Slavina.
Artikel ini telah tayang di Suar.grid.id dengan judul "Tidak Melarang Raffi Ahmad untuk Berpoligami, Nagita Slavina Ucapkan Kalimat Tak Terduga Ini untuk Sang Suami"
Source | : | Suar.grid.id |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar