GridFame.id - Bagi sebagian orang pasti sudah tidak asing dengan sosok Arya Wiguna.
Ya, sosok yang sempat menghebohkan publik karena permasalahannya dengan Eyang Subur ini sudah jarang sekali terdengar.
Beberapa waktu lalu, Arya Wiguna sempat viral gara-gara kelakuannya yang emosi melihat perlakuan Eyang Subur kepada dirinya.
Berkat perkataannya 'Demi Tuhan' tersebut, nama Arya Wiguna mendadak dikenal oleh publik.
Namun usai permasalahannya dengan Eyang Subur seakan sudah selesai, Arya Wiguna malah hilang bak ditelan bumi.
Ternyata begini kondisi Arya Wiguna usai jarang sekali tampil di layar kaca usai permasalahannya dengan Eyang Subur selesai.
Source | : | Tribun-timur.com |
Penulis | : | Luqman Ilham |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar