GridFame.id - Kabar tak sedap baru-baru ini muncul dari pasangan Rezky Aditya dan Citra Kirana.
Seorang perempuan bernama Wenny Ariani tiba-tiba saja datang membawa kabar yang mengejutkan.
Bukan kabar baik, wanita yang biasa dipanggil Wenny tersebut membeberkan ke publik terkait statusnya dengan Rezky Aditya.
Ia mengatakan bahwa dirinya memiliki anak perempuan dengan Rezky Aditya yang lahir pada tahun 2013 lalu di luar pernikahan.
Kabar tersebut sontak membuat publik bertanya-tanya terkait kebenaran berita tersebut.
Hingga kini, konflik Wenny Ariani dengan Rezky Aditya semakin memanas.
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar