"I found you @arieltatum," tulis gading dilengkapi dengan emoticon mata penuh cinta, dikutip Selasa (20/7/2021).
Melihat unggahan Gading, para sahabat pun langsung menyerang dan mulai membuka rahasia.
"Udah saatnya, capek kali rahasia-rahasia," tutur penyanyi Tompi.
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar