GridFame.id - Kabar gembira bagi para pekerja.
Pemerintah akan menyalurkan bantuan berupa subsidi gaji sebesar Rp 1 juta untuk para pekerja.
Bantuan ini bakal dicairkan kepada para pekerja yang berada di wilayah PPKM level 4.
Namun, ada ketentuan khusus dari pemerintah jika kalian ingin menerima bantuan ini.
Pekerja yang gajinya dibawah Rp 3,5 juta lah yang nantinya bakal mendapat bantuan ini.
Kabar adanya bantuan ini tentunya menjadi angin segar bagi para pekerja.
Berikut jadwal penyaluran subsidi Rp 1 juta untuk para pekerja.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar